HALONUSA.COM - Mendukung produktivitas pelaku usaha mikro di Indonesia. Amartha Fintek pionir fintech (financial technology) peer-to-peer (P2P) lending online di Indonesia memberikan peluang bagi perempuan dan atau emak-emak di Indonesia untuk maju dan tangguh.
Selain sobat Halonusa dapat berinvestasi bersama Amartha Fintech juga sobat bisa menjadi penjual barang kebutuhan keluarga. Tidak itu saja, sobat yang memiliki UMKM juga bisa melakukan peminjaman dana dengan mudah dan praktis.
Nah, baru-baru ini Amartha Fintech telah hadir di Sumatera apalagi di Sumatera Barat (Sumbar). Amartha Makro Fintek yang mengusung sistem hybrid (online dan offline) membuka peluang besar untuk peminjaman dana, mengembangkan usaha.
Panduan cara daftar memanfaatkan Amartha Plus (Amartha ) tidak hanya berlaku untuk sobat di Sumatera, melainkan sobat yang berada di Sulawesi maupun di sejumlah daerah di Indonesia dapat mengaksesnya dengan Link yang akan kami berikan di bawah ini.
"Kami bukan seperti yang terdengar-dengar itu (pinjaman online ilegal-red), kita memberikan kemudahan pinjaman dan membantu mengembangkan usaha terutama bagi kaum hawa. Nah, satu lagi kita juga dalam pengawasan Otoritas Jasa Kekuangan (OJK) jadi jangan ragu," tutur Aria Widyanto, Chief Risk & Sustainability Officer Amartha di Padang, Rabu (24/11/2021) di Padang.
Cara daftar menjadi penjual dan menjadi pendana di Amartha?Belanja Bersama Lebih Murah!
Amartha plus adalah sebuah platform online yang memperbolehkan pengguna untuk membuat atau menjadi bagian dari kelompok belanja bersama. Platform ini dibuat untuk bisa memajukan sektor UMKM Indonesia. Anda dapat membeli berbagai kebutuhan sehari-hari.
Kenapa Belanja di Amartha Plus?
✅ Bersama Lebih Murah Makin banyak jumlah teman, makin banyak pesanan, lebih murah harganya.
Editor : Redaksi